resep kue lapis surabaya ala hotel
resep kue lapis surabaya - lapis surabaya adalah jenis kue bolu yang lembut, yang terdiri dari tiga lapisan (kuning-coklat-kuning).
resep kue lapis surabaya
resep kue lapis surabaya |
resep kue lapis surabaya
yield (20 X 20 X 6) atau ø 18cm 3 Loyang
bahan lapis talas bogor terbaik
- 300 g mentega atau butter
- 150 g wysman butter
- 20 pcs kuning telur
- 3 pcs telur utuh
- 300 g icing sugar
- 125 g tepung segitiga
- 25 g maizena
- 35 g emulsifier (biasanya saya pake quick75) kalo gak ada bisa diganti tbm, sp, atau ovalet
- vanilla essence (buat matiin bau telur yg luar biasa)
- 75 gram chocolate powder
- selai strawberry secukupnya
Cara Membuat lapis surabaya ala hotel
- Kocok butter dan wysman butter hingga lembut, creamy dan berwarna putih, sisihkan
- Kocok telur, gula pasir, emulsifier, vanilla, skm, tepung terigu & maizena hingga mengembang dan kaku di tempat berbeda.
- Masukkan butter yang sudah dikocok ke adonan kedua, lalu aduk pelan dengan spatula
- Bagi tiga adonan, satu adonan dicampur coklat powder. masukan ke loyang
- Masukkan sisa adonan ke 2 loyang lainnya
- Panggang 175C selama 45 menit
- Angkat dan dinginkan, lalu susun menjadi 3 lapis, setiap lapisan beri olesan selai strawberry